Oleh: Humas Informasi Posted: 09 Maret 2022

UMPP Ikuti Penandatanganan MoU Dengan Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Tengah

Rabu, 9 Desember 2022, dalam rangka Penguatan Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting melalui Optimalisasi Sumber Daya dan Konvergensi Lintas Sektor, Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Tengah mengadakan Rapat Koordinasi Daerah Program Bangga Kencana Tahun 2022 sekaligus Penandatanganan MoU antara Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Tengah dengan Perguruan Tinggi yang termasuk diantaranya adalah Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan (UMPP). Kegiatan ini dihadiri oleh Dr. Nur Izzah, S.Kp., M.Kes selaku Rektor UMPP, LPBHK UMPP, dan Sekretaris Prodi Diploma 3 Keperawatan UMPP.

Kutipan Al-Quran :

Dan sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dari suatu saripati (berasal) dari tanah (12). Kemudian Kami menjadikannya air mani (yang disimpan) dalam tempat yang kokoh (rahim)(13). Kemudian, air mani itu Kami jadikan sesuatu yang melekat, lalu sesuatu yang melekat itu Kami jadikan segumpal daging, dan segumpal daging itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang belulang itu Kami bungkus dengan daging. Kemudian, Kami menjadikannya makhluk yang (berbentuk) lain. Mahasuci Allah, Pencipta yang paling baik (14). (QS. Al-Mu’minun : 12 – 14)

Berita Lain